
Semarak peringatan Kemerdekaan HUT RI ke-74 warga Perumahan Bumi Sariwangi 1 terlihat antusias dengan partisipasi warga yang mengikuti berbagai perlombaan mulai dari perlombaan yang diikuti anak-anak, remaja dan dewasa tak ketinggalan bapak-bapak dan ibu-ibu warga Bumi Sariwangi ikut memeriahkan mengikuti berbagai perlombaan dan kegiatan-kegiatan postif yang di susun oleh pantia.
Mudah-mudahan kebersamaan dan kerukunan ini tidak berhenti pada perayaan HUT RI saja tetapi berjalan selamanya.
Leave a Reply